Humas, Baringin (15/08/2024) – Wali Nagari Baringin menghadiri acara Lomba Pelaksanaan Upacara Bendera yang ke-2 Tingkat SMP se-Kabupaten Tanah Datar yang di selenggarakan di Lapangan Gumarang Batusangkar kamis 15 Agustus 2024, dalam rangka memperebutkan tropi bergilir Bupati Kabupaten Tanah Datar.