Baringin, 13/11/2019 Kantor Wali Nagari Baringin membuka lapangan kerja untuk para putra-putri daerah di bidang Perangkat Nagari Baringin, pendaftaran lamaran di buka pada tanggal 13-14 November 2019.
Ujian Seleksi Calon Perangkat Nagari di ikuti oleh 13 orang Pelamar dari berbagai jorong di nagari baringin, Ujian Seleksi ini di laksanakan pada hari rabu 20 November 2019 yang berlokasi di aula kantor wali nagari baringin dan di hadiri langsung oleh sekretaris camat limakaum Narti,S.STP